Monday, November 12, 2012

KASIHMU TAK BERKESUDAHAN

Kasih-MU tak berkesudahan....
Di dalam-MU ada kepastian...
Bersama-MU impian jadi kenyataan...

Sungguh ajaib karya-MU TUHAN...
Apa yang tak pernah terpikirkan...
Semua itu KAU sediakan...
 

palangkaraya, 6 Sjanuari 2012

No comments:

Post a Comment